PERSYARATAN YUDISIUM DAN WISUDA

PERSYARATAN YUDISIUM DAN WISUDA


  1. Menyerahkan nilai perjalanan studi ke TU FH 1 (satu) hari setelah ujian Skripsi.
  2. Menyerahkan naskah Skripsi yang sudah mendapatkan pengesahan.
  3. Menyerahkan bukti publikasi ilmiah berupa Jurnal yang diunggah di Jurnal Mahasiswa atau di repository
  4. Mendaftarkan diri Ke TU FH UHT.
  5. Mengisi Form Wisuda beserta kelengkapannya dan ditandatangani oleh Mahasiswa.
  6. Menyerahkan 3 (tiga) bendel skripsi yang telah dijilid hard copy disertai dengan Soft Copy nya dalam bentuk PDF.
  7. Surat Keterangan telah menyelesaikan Kewajiban Keuangan yang dikeluarkan oleh Bagian Keuangan TU FH UHT.
  8. Surat Keterangan Bebas Pinjaman Buku baik dari Perpustakaan FH UHT maupun Perpustakaan UHT.
  9. Setiap mahasiswa wajib menyerahkan buku sejumlah 2 (dua) buah untuk diserahkan ke Perpustakaan FH, dengan ketentuan:
  10. 1 (satu) buku hukum (topik hukum secara umum).
  11. 1 (satu) buku hukum sesuai dengan topik skripsi.